Materi yang akan dibahas dalam acara QualityClub online ini bisa Anda download di Arsip blog QualityClub, klik dokumen no. 112
Acara ini diselenggakaran pada Kamis, 16 Juli 2020
Baca juga:
“Perusahaan selalu berupaya meningkatkan kualitas layanan kepadapelanggan mudah, cepat, tepat dan berkualitas melalui perbaikan kinerja yang berkesinambungan.”
Sasaran mutu | Learning days |
Penjelasan | Rata-rata jumlah learning days seluruh karyawan perusahaan. |
Formula perhitungan | |
Satuan | Hari |
Target | 3 hari per orang per tahun |
Frekuensi pemantauan | Triwulan |
Sumber data | Laporan SDM |
Penanggung Jawab | HRD |
QualityClub diskusi online
Selama pandemi Covid-19 melanda, apa-apa terpaksa online, bahkan audit eksternal pun dilakukan secara online atau audit jarak jauh (remote audit). Remote audit sebagai upaya menjaga kesehatan dan mengurangi risiko penyebaran COVID-19 kepada personil yang terlibat dalam proses sertifikasi.
Yuk, kita simak pengalaman seorang anggota QualityClub yang pernah menjalani remote audit.
Topik: Remote audit (audit jarak jauh)
Hari/Tgl: Kamis, 23 April 2020
Pkl: 17.00-17.30 WIB (30 menit)
Tempat: Zoom meeting
Persyaratan: tersedia aplikasi Zoom
Pembicara: Dikdik Eka Saputro (Dikas), member QualityClub
Moderator: Zulkifli Nasution